Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Move On Dari Crush agar Tidak Patah Hati

Cara Move On Dari Crush agar Tidak Patah Hati

Jangan terus galau, banyak sekali cara move on dari crush agar tidak berlarut, kamu melakukan pdkt dengan crush cukup lama, sering chatting, saling memberi kabar bahkan pernah pergi berdua. Dan tiba-tiba crush menjauh dia tidak mau menjadi pacar kamu. Sakit hati? Pasti, akan tetapi banyak cara move on. biar kamu tidak galau lagi. 

Ada banyak cara move on dari crush yang dapat kamu lakukan supaya ngga patah hati berlarut. Berikut ini admin akan membagikan beberapa cara move on dari crush, yang dapat kamu lakukan. Memang move on cukup sulit apalagi sudah jatuh hati pada crush.

Kamu mencari tahu tips cara move on dari crush? berikut admin jelaskan secara lengkap, buruan move on ya. Semoga cepat menemukan yang baru hehe. Crush baru dengan tipikal kamu yang cocok, akan membuat hidupmu menjadi lebih berwarna.

Kamu harus mempunyai prinsip masih banyak cowo diluar sana, atau sebaliknya masih banyak cewe diluar sana. Cepat move on, dan temukan pasangan kamu yang sejati.

Berikut tips dan cara move on dari crush yang dapat kamu lakukan

  1. Luapkan semua kemarahan dan kesedihan kamu.
    Sesekali kamu bisa teriak di tempat yang luas seperti pantai, gunung dan lainnya. Luapkan semua kesedihan kamu di tempat itu.
  2. Kamu hanya akan membuang buang waktu, sadar lah kamu akan menemukan orang yang tepat selanjutnya.
    Pikirkan langkahmu kedepannya, masa depan kamu lebih berharga dari pada mikirin orang yang ga pantas buat kamu. Kamu harus move on!
  3. Jangan simpan barang pemberian dia
    Langkah ini cukup efektif, karena dengan membuang barang pemberian crush. Kamu lebih gampang melupakan dia, sehingga lebih cepat untuk move on.
  4. Fokus pada diri sendiri atau masa depan kamu
    Ini paling penting, kamu punya masa depan yang lebih penting. Ingat karir banyakin cuan, semua demi diri kamu sendiri.
  5. Curhat ke teman atau bestie yang bisa dipercaya.
    Kamu bisa curhat ke orang yang kamu percayai, afek ke psikologis kamu akan menambah rasa kepercayaan kamu dan feeling untuk move on lebih cepat.
  6. Stop stalking media sosial dia, kalau perlu blokir sosial media.
    This is the key, semua orang seringkali kepoin sosial media. Padahal sangat membuang-buang waktu yang tidak jelas. Dan jarang dari mereka lambat untuk move on karena sering stalking sosial media.
  7. Berolahraga secara teratur.
    Dengan berolahraga seperti senam atau gym akan meningkatkan produktivitas kamu, efek ke badan pun akan lebih bugar bagus untuk kesehatan.
  8. Cara move on dari crush yang terakhir
    Kamu harus sering mengingat Tuhan, dengan lebih sering mengingat kamu akan sadar dengan penciptanya. Contohnya dengan lebih sering beribadah. Banyak bukan cuman mantan crush, banyak sekali wanita atau laki yang akan menggantikan dia.

    Semoga tips cara move on tadi dapat bermanfaat buat kamu yaa.

Akhir Kata Cara Move On Dari Crush

Sekian pembahasan admin kali ini mengenai cara move on dari crush, healing dan sembuhkan luka kamu. Start move on yah, hv a nice dayyy all gbu.